Ada 41 jurusan kebidanan di provinsi ini! Sangat banyak bukan. Anehnya tak ada kampus berakreditasi B yang terletak di ibukota provinsi, yaitu Surabaya. Jumlah kampus akreditasi B pun hanya sedikit, yaitu tujuh. Jadi 34 jurusan kebidanan lainnya hanya berakreditasi C.
Kampus-kampus itu akreditasi C itu adalah,
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Banyuwangi, Banyuwangi
- Universitas Merdeka Surabaya, Surabaya
- Akademi Kebidanan Sukawati Lawang, Malang
- Politeknik Kesehatan Majapahit, Mojokerto
- Akademi Kebidanan Wahana Sehat Sidoarjo
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Bahrul Ulum Jombang
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Bhakti Mulia Pare, Kediri
- Akademi Kebidanan Brawijaya Husada, Malang
- Universitas Muhammadiyah Ponorogo
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Sastria Bhakti Nganjuk
- Akademi Kebidanan Griya Husada, Surabaya
- Akademi Kebidanan Jember
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Ganesha Husada Kediri
- Akademi Kebidanan Graha Husada Sampang
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kendedes, Malang
- Akademi Kebidanan Dr. Soebandi, Jember
- Akademi Kesehatan Rustida, Banyuwangi
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Widya Cipta Husada, Malang
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Bina Sehat PPNI Mojokerto
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Insan Cendekia Husada Bojonegoro
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan William Booth, Surabaya
- Akademi Kebidanan Aifa Husada, Pamekasan
- Akademi Kebidanan Dharma Praja Bondowoso
- Universitas Islam Madura, Pamekasan
- Akademi Kebidanan Global Medika, Madiun
- Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Dr. Soebandi Jember
- Akademi Kebidanan Darul Ulum Jombang
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Husada Jombang
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Dian Husada, Mojokerto
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Nahdlatul Ulama Tuban
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Nurul Jadid, Probolinggo
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Widyagama Husada Malang
- Universitas Kadiri, Kediri
Jurusan kebidanan dengan akreditasi B adalah,
- Akademi Kebidanan Ibrahimy Situbondo
- Universitas Brawijaya, Malang (S1)
- Universitas Brawijaya, Malang (S2)
- Akademi Kebidanan Ngudia Husada, Bangkalan
- Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Pemkab Jombang
- Akademi Kebidanan Mandiri Gresik
- Universitas Kadiri, Kediri
Sebaran kampus kebidanan yang berakeditasi B di Jawa Timur cukup merata, jadi cukup menguntungkan bagi kalian selama domisilinya Jawa Timur. Misal jika tinggal di Bojonegoro, kalian bisa memilih Gresik, atau bahkan Jombang. Jika tinggal di Madiun, kalian bisa memilih Jombang, atau Kediri. Jika tinggal di Blitar, maka Jombang atau Malang menjadi tujuan yang pas. Jika tinggal di Madura, maka Bangkalan sangatlah masuk akal. Tinggal di Jember? Jelas Situbondo pilihannya.
So, selamat memilih.
Daftar Akreditasi Jurusan Kebidanan Se-Jawa Timur Tahun 2017
Reviewed by Admin
on
1:22 AM
Rating:
No comments: